KHOTBAH KRISTEN: TANGGUNG JAWAB ORANGTUA TERHADAP ANAK

Anak yang tidak patuh, anak yang rusak hidupnya, anak yang bebal, anak yang susah diatur, anak yang tidak dapat diomongin, anak yang tidak menghargai orangtua, Ayah dan Ibunya akan mengalami 3 hal ini.

Amsal 17:25 Anak yang bebal menyakiti hati ayahnya, dan memedihkan hati ibunya.

Amsal 19:13 Anak bebal adalah bencana bagi ayahnya, ...

Amsal10:1 ... Anak yang bijak mendatangkan sukacita kepada ayahnya, tetapi anak yang bebal adalah kedukaan bagi ibunya.

Apa tanggungjawab orangtua terhadap anak ?
1. Membersarkan anak sampai umur dewasa dan memberikan mereka pendidikan formal.
- TK, SD, SMP, SMA, KULIAH

Apa tanggungjawab orangtua terhadap anak ?
2. Memperkenalkan kebenaran supaya mereka mencintai dan mengasihi Tuhan Yesus.
• Ajak saat teduh
• Ajak doa bersama “ saat tidur malam, doa pagi” doa sebelum makan.
• Ajak baca firman Tuhan bersama-bersama
• Ajak persekutuan, ibadah, suport melayani mengambil bagian dalam pelayanan gereja.

Apa tanggungjawab orangtua terhadap anak ?
3. Mencukupkan apa yang paling dia butuhkan bukan keinginannya “sesuai kebutuhan dan umur.”

Ini akan sekaligus mengajari anak untuk hidup hemat
Kebutuhan Penting    Kebutuhan tidak penting
Makanan Beli handphone diperuntungkan hanya untuk main game.
Baju, celana    Beli motor diperuntungkan hanya untuh gaya-gayaan
Sepeda motor (sesuai kebutuhan dan umur)    Beli camera diperuntungkan hanya gaya-gayaan
Handphone (sesuai kebutuhan dan umur)    Dll......
Leptop/ komputer (sesuai kebutuhan dan umur)   
Mengasah apa yang menjadi kelebihan mereka (les, belajar tambahan)   

Apa tanggungjawab orangtua terhadap anak ?
4. Mengawasi /memberikan kontrol yang baik dengan terus – menerus dan dengan konsisten.
Orangtua sangat penting untuk memperhatikan dan ajarin anak
Benar    Salah
1.Penbagian tugas dalam rumah, “nyapu, ngepel, nyupir, dll”    Dibiarkan saja, dia kan sudah besar, ya ngertilah
2.Mengurus bajunya (nyuci, nyetrika)    Tidak diperhatikan dan dikontrol
3.Tugas sekolah diperhatikan    Tidak diperhatikan dan dikontrol
4.Pergaulan diperhatikan    Tidak diperhatikan dan dikontrol
5.Jam tidur/ jam istrahat    Tidak diperhatikan dan dikontrol
6.Jam belajar mandiri    Tidak diperhatikan dan dikontrol
7.Jam main hp    Tidak diperhatikan dan dikontrol
8.Jam waktu main - ...   
9. Tidak boleh keluyuran apa lagi nginap tanpa sepengetahuan orangtua   

Apa tanggungjawab orangtua terhadap anak ?
5. Memberikan pelajaran, disiplin, hukuman, bagi anak jika salah atau berbuat dosa.
• Amsal 19:18 Hajarlah anakmu selama ada harapan, tetapi jangan engkau menginginkan kematiannya.
FAYH: Didiklah anakmu sejak masa kecilnya sementara ada harapan. Kalau tidak, engkau akan merusak hidupnya.
• Ams 13:24 Siapa tidak menggunakan tongkat, benci kepada anaknya; tetapi siapa mengasihi anaknya, menghajar dia pada waktunya.
FAYAH: Orang yang tidak mau menghajar anaknya, tidak mengasihinya; karena orang yang mengasihi anaknya tidak akan segan-segan menghukum dia.

Artinya adalah:
• Sebagai orangtua yang baik bagi anak-anaknya akan menghajar, memberikan hukuman bagi anak-anaknya yang berbuat salah/dosa. “sesuai umur.”

Hukuman yang mendidik
1.Meralat kebutuhannya
-Beli baju tahun ini, menjadi tahun depan
3.Suruh dia mau human apa yang mau dia jalankan setelah melakukan pelanggaran
2.Menyuruh bayar hukumanya dengan mengerjakan apa misalnya.    4.Diomongin sisi pisitif dan negatif dari kesalahan yang dia lakukan

Bagaimana sikap orangtua supaya dia tidak direndahkan/ remehkan oleh anak ?
1. Jadi teladan dalam tindakan nyata bukah hanya perkataan.

Ilustrasi
Petir belum tentu hujan
Petir itu suaranya sangat besar, seram, atau menakutkan

Pepatah: Jeuh lebih keras berbicara teladan hidupmu dibandingkan dengan perkataanmu
Contoh:
Nasehat Orangtua    Tidak Dilakukan Orangtua
Jangan merokok    Perokok berat
Jangan minum-minuman beralkohol    Peminum berat
Jangan menipu    Penipu berat
Janga memakai kata-kata kasar     Dikit-dikit kasar
Kamu harus mengargai waktu/ tepat waktu    Tidak on time, tidak tepat waktu
Jaga kebersihan “tidak sembarangan buang sampah”    Suka buang sampah sembarangan

Bagaimana sikap orangtua supaya dia tidak direndahkan oleh anak ?
2. Sekali-sekali ajak anak berekreasi, jalan-jalan kepantai, tidur di hotel, makan makanan enak “restoran, kafe, rumah makan, dll.
3. Kasih penghargaan/ hadiah kepada anak jika mereka mendapatkan prestasi.
 
Apa pentingnya mendisplinkan anak dari semua ini ?
1. Supaya mereka dapat membedakan mana yang salah dan mana yang benar.
2. Mengciptkan hidup yang bertangjungjawab dan mandiri.
3. Menyelamatkan masa depan anak.

Eman Hlw Seorang hamba Kristus lulusan dari Sekolah Tinggi Teologia Arastamar Bengkulu (STTAB), dan sekarang sedang bertempur diladang pelayanan.

0 Response to "KHOTBAH KRISTEN: TANGGUNG JAWAB ORANGTUA TERHADAP ANAK"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel